Makanan Apa Saja yang Sebaiknya Dihindari Saat Hamil?
Masa kehamilan adalah salah satu fase yang paling membahagiakan yang dialami oleh wanita. Pada fase tersebut tidak jarang ibu hamil mengalami mual muntah yang berlebihan, penurunan nafsu makan, porsi makan menjadi sedikit dari biasanya, bahkan sampai tidak mau makan sama sekali. Pada masa kehamilan, wanita wajib memenuhi kebutuhan gizinya yang akan meningkat sebesar 15% karena
Read more